Cari berdasarkan:




Karen Armstrong

Karen Armstong adalah salah satu komentator terkemuka dunia tentang masalah-masalah agama. Dia pernah menjadi biarawati Katolik Roma selama tujuh tahun pada 1960-an, namun kemudian meninggalkan ordonya pada 1969 untuk belajar sastra Inggris di St. Anne's College, Oxford. Pada 1982, dia menjadi penulis purnawaktu dan penyiar televisi. Dia adalah penulis lebih dari 15 buku terlaris di dunia, antara lain Holy War (1988), Muhammad: A Biography of the Prophet (1991), Buddha (2001), Menerobos Kegelapan (Mizan, 2004), The Great Transformation (Mizan, 2007), Muhammad: Prophet for Our Time (Mizan, 2007), Masa Depan Tuhan (Mizan, 2011), Sejarah Tuhan (Gold Edition, Mizan, 2011) The Bible: A Biography (Mizan, segera terbit 2011). Seorang penulis yang sukses dan penyebar semangat keberagamaan yang penuh cinta kasih, Armstrong pernah berceramah di hadapan Kongres dan Senat Amerika Serikat, telah ikut serta dalam World Economic Forum. Pada 2005, ditunjuk oleh Kofi Annan untuk ambil bagian dalam “The Alliance of Civilization” yang diselenggarakan oleh PBB. Pada 2008, dia dianugerahi Franklin J. Roosevelt Four Freedom Medal untuk karyanya tentang kebebasan beragama.


Are you an author? Please contact us at [email protected] to update your biography.

Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Karen Armstrong:



oleh Karen Armstrong
Pembaca buku-buku Karen Armstrong telah mengenal sosoknya sebagai profesor yang piawai menguraikan pelik sejarah agama-agama dalam bahasa yang mudah dicerna. Mantan biarawati ini telah menulis 22 buku, dari biografi Muhammad, Yesus, Buddha, Sejarah Tuhan yang komprehensif hingga Masa Depan Tuhan ...  [selengkapnya]



Telaah Historis atas Kitab yang Paling Banyak Dibaca di Seluruh Dunia
oleh Karen Armstrong
Alkitab, kitab terpenting dalam Kekristenan, merupakan panduan spiritual sepertiga umat manusia di bumi. Telah diterjemahkan ke dalam lebih dari dua ribu bahasa, Alkitab merupakan salah satu buku yang paling luas didistribusikan dan menjadi buku terlaris sepanjang masa.
 
Akan ...  [selengkapnya]




oleh Karen Armstrong
Karen Armstrong diakui sebagai seorang ahli agama-agama, yang sangat menekuni fenomena munculnya radikalisme-fundamentalisme keagamaan. Dalam buku ini, dia dengan sangat baik menelusuri kembali jantung budaya dan peradaban agama-agama ‘pra-Ibrahim’, pada era Aksial (900-200 ...  [selengkapnya]


The Great Transformation: The Beginning of Our Religious Traditions


Jerusalem: One City, Three Faiths


Perang Suci
Kisah Detail Perang Salib, Akar Pemicunya, dan Dampaknya Terhadap Zaman Sekarang



A History of God: The 4,000-Year Quest of Judaism, Christianity and Islam


Islam: A Short History (Modern Library Chronicles)


Muhammad: Prophet for Our Time


The Battle for God


Buddha


Perang Suci


The Great Transformation: The Beginning of Our Religious Traditions


In the Beginning: A New Interpretation of Genesis


Gold Edition - Sejarah Tuhan
Kisah 4.000 Tahun Pencarian Tuhan dalam Agama-Agama Manusia


Cari Pengarang Favorit Anda
Index Pengarang
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z


Temui pengarang lainnya juga ...
Rick Riordan is the author of the #1 New York Times bestselling Percy ...  [detail]
Andreas Prasadja adalah seorang dokter kelahiran Jakarta tahun 1975 yang ...  [detail]
Uki Lukas, lahir di Salatiga. Lulus dari Jurusan Arsitektur Universitas ...  [detail]
Tony Buzan adalah pengarang kelas dunia yang telah menulis 82 buku ...  [detail]
THE QUEEN OR CRIME. Agatha Christie lahir di Torquay, Devon, Inggris pada ...  [detail]
Lulusan Universitas Gadjah Mada ini adalah salah satu penulis yang paling ...  [detail]
Jane Moore sudah malang melintang di dunia jurnalistik. Dia menulis kolom ...  [detail]
Sarah Dessen grew up in Chapel Hill, North Carolina and attended ...  [detail]
Dr. Tony Setiabudhi, Ph.D, lahir di Lawang, Jawa Timur, 9 Oktober 1944. ...  [detail]
JOHN DEAN lahir dl Surabaya, 4 September 1965. Sarjana Fakultas Pertanian ...  [detail]