Cari berdasarkan:



Utukki: Sayap Para Dewa
 


Maaf, stock buku kosong atau out-of-print.


Utukki: Sayap Para Dewa 
*) Cetak ulang cover baru
oleh: Clara Ng
> Fiksi
> Fiksi » Romantis

Penerbit :    Gramedia Pustaka Utama
Edisi :    Soft Cover
ISBN-13 :    9789792269833
Tgl Penerbitan :    2011-06-00
 
Halaman :    408
Ukuran :    135x200x0 mm
Sinopsis Buku:
I am one wing and you are equally the other

Cerita ini dimulai tujuh ribu tahun lalu. Ketika manusia mendongak ke langit dan menatap bintang gemintang. Terpesona. Lalu bertanya, �Apakah hidup? Apakah cinta?�

Tujuh ribu tahun yang lalu, di lembah subur Mesopotamia, manusia mencapai peradabannya yang pertama. Mereka membangun kota, menciptakan kepercayaan dan agama, menemukan tulisan, membangun irigasi, menggunakan roda, dan mendongengkan mitos pada setiap keturunan anak manusia.

Tujuh ribu tahun yang lalu, bangsa Mesopotamia Kuno bercerita tentang delapan monster, seorang pendeta lelaki, dan dewa-dewi, yang karena satu dan lain hal harus menentukan jalan hidupnya dan menggenapi nasibnya.

Cerita ini bukan mitos. Bukan juga dongeng, fantasi, atau sekadar obrolan minum kopi. Cerita ini adalah cerita abadi sepanjang zaman. Sebuah epos tentang perjuangan, cinta, dan keyakinan, yang telah hidup lebih dari tujuh ribu tahun.

Dari Mesopotamia, tahun 5000 Sebelum Masehi.
Sampai Jakarta, tahun 2000 Sesudah Masehi.




Resensi Buku:

  Indra ke-8
oleh: Melissa Wirani
Thomas dan Celia, bertemu karena cinta...dan terpisahkan pula oleh cinta yang lebih kuat... Mereka berada di ambang ketidakpastian, sepi dan sendiri - di saat mereka sangat ingin bersama satu sama lain. Dan di buku ini, indra ke-8 manusia adalah indra yang membuat kita untuk bertahan, untuk percaya dan untuk kembali pulang. Selama beribu-ribu tahun lamanya, indra ke-8 itu adalah indra manusia yang terkuat - bahkan langit pun tak bisa mengoyaknya.

  
oleh: victor firmansyah
sebuah karya ini sangat patut difilmkan dibanding dengan dinovelkan isi ceritanya sungguh kreatif lukisan mengenai suasana yang ada cukup menarik namun untuk memancing emosi pembaca masih hanya sekedar cukup makna cerita yang terkandung sungguh menarik juga dapat ditarik kesimpulan ketertarikan pembaca untuk terus membaca cerita sampai habis begitu banyak misteri yang terkandung


Add your review for this book!



Buku Lainnya oleh Clara Ng:
Sebuah kisah nyata inspiratif tentang bagaimana sekelompok anak muda tak berpengalaman bisa memecahkan rekor Industri dalam 1 tahun
Rp 88.000     Rp 74.800
"Arahkanlah pandanganmu kepada Tuhan, dan Dia akan memberimu jalan. Tidak semuanya sekaligus, tetapi selangkah demi selangkah. Dan setiap ...  [selengkapnya]
Rp 64.000     Rp 54.400
Mikal tidak pernah mengerti kenapa ayahnya harus diambil secepat itu lewat sebuah peristiwa tragis. Ketika terperangkap di Son ...  [selengkapnya]
Rp 60.000     Rp 51.000
Cantik, kaya, dan baik hati adalah modal bagi Ashlyn untuk mendapatkan lelaki yang sempurna. Lelaki yang mencintainya. Namun jalan hidup berkata ...  [selengkapnya]
52 Kisah Sekolah Terpencil di Ujung Angin
Rp 175.000     Rp 148.750
Kisah yang diangkat dari kehidupan sehari-hari di tepi tebing. Mungkin kisah ini mirip dengan kisah yang terjadi pada kehidupan anak-anak atau ...  [selengkapnya]


Lihat semua buku yang dikarang oleh Clara Ng  »


Tentang Pengarang:

Clara Ng adalah dalah pengarang buku-buku dewasa bestseller. Ibu satu anak yang lahir di Jakarta, Juli 1973 sudah jatuh cinta dengan buku sejak kecil dan ibunya sering bercerita tentang negeri dongeng serta peri-peri yang hidup di sana. Putrinya juga gemar berfantasi melalui cerita-cerita yang didongengkannya. Clara melanjutkan kuliah di Ohio State University bidang Interpersonal Communication dan mendapatkan gelar Bachelor of Arts. Ini adalah seri buku cerita anak-anaknya yang pertama.Novel-novel dewasa karya Clara Ng: seri Indiana Chronicle: Blues, Lipstick, Bridesmaid. The (Un)Reality Show. [selengkapnya]




Buku Sejenis Lainnya:
oleh Non Author
Rp 32.500
Rp 27.625

  [selengkapnya]
oleh Non Author
Rp 35.000
Rp 29.750

  [selengkapnya]
oleh Misbach Yusa Biran
Rp 40.000
Rp 34.000

Sebanyak 17 cerita dalam buku ini--lima di antaranya disertakan dalam terbitan pertama, 1971--berkisah tentang kehidupan di Jakarta setelah ...  [selengkapnya]

oleh Fajar Andi
Rp 45.000
Rp 38.250
Pernah dengar nama Super Junior? Buat kalian yang belum pernah dengar atau baru mendengar namanya saja, perlu sekali untuk membeli buku ...  [selengkapnya]


Lihat semua buku sejenis »




Advertisement