|
Sinopsis Buku: Orang-orang akan merasa menyaksikan penghancuran yang aneh di angkasa. Terlihat seolah-olah kobaran api meninggi di langit dan menjilat-jilat ke bawah, membuat orang-orang terteror ketakutan."
Leonardo da Vinci dikenal di seantero dunia sebagai pencipta karya-karya seni yang indah. Tak banyak yang mengenalnya sebagai seorang penulis. Karya Leonardo da Vinci ini memperlihatkan renungan-renungan yang mendalam tentang kemanusiaan, alam, dan soal ketuhanan. Memuat tulisan dengan gaya, genre, dan sentuhan yang menarik, Ramalan Leonardo da Vinci ini merupakan sebuah refleksi memukau dan luar biasa dari lika liku kehidupan spiritual seorang seniman hebat dunia. Dari butir-butir gagasan yang mengagumkan dalam buku ini kita memperoleh wawasan yang berharga tentang karya seorang seniman terkemuka dunia. Leonardo da Vinci adalah seorang seniman dan insinyur: seorang jenius yang ahli adlam bidang sains dan seni. Dia banyak dikenal melalui karya pahatan dan lukisannya, terutama Mona Lisa. Leonardo juga menemukan prototipe pesawat terbang dan kapal selam. Dia bekerja di sebuah bengkel lukisan pada usia lima belas tahun, dan selama bertahun-tahun mengabdi kepada Duke Sforza di Milan dan kemudian bekerja sebagai Pelukis, Insinyur dan Arsitek Kerajaan untuk Francis. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |