|
Sinopsis Buku: Buku ini berisi komentar para sahabat dan murid tentang Prof R William Liddle. Dalam buku ini pembaca tidak saja memperoleh informasi mengenai sisi lain Liddle, melainkan bisa melihat cara pandang murid dan sahabatnya yang rata-rata intelektual terkemuka di Indonesia.
Liddle, yang lebih akrab disapa Bill Liddle, ialah seorang pengamat politik AS yang sudah lama berkecimpung dalam penelitian sosial-politik Indonesia. Ia lahir pada 18 Januari 1938, kemudian menjadi ahli Indonesia (Indonesianis) dan Asia Tenggara. Mereka yang berkomentar dalam buku ini, antara lain: Dodi Ambardi, Saiful Mujani, Yohanes Sualiman, Eep Saefullah Fatah, Mohtar Mas'oed, Rizal Mallaranggeng, Makarim Wibisono, Dewi Fortuna Anwar, Juwono Sudarsono, Ishadi S.K., Sarwono Kusumaatmaja, Jeffrie Geovanie, Samsu Rizal Panggabean, Ihsan Ali-Fauzi, Goenawan Mohammad, Dinna Wisnu, Ari A. Perdana, Hadi Soesastro, dan Thee Kian Wie. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |