Cari berdasarkan:



Bepe20 Pride
 








Bepe20 Pride   
oleh: Bambang Pamungkas
> Biografi

List Price :   Rp 130.000
Your Price :    Rp 110.500 (15% OFF)
 
Penerbit :    Gramedia Pustaka Utama
Edisi :    Soft Cover
ISBN :    6020305740
ISBN-13 :    9786020305745
Tgl Penerbitan :    2014-06-23
Bahasa :    Indonesia
 
Halaman :    0
Ukuran :    230x150x0 mm
Berat :    538 gram
Sinopsis Buku:
Malam sudah cukup larut, waktu menunjukkan sekitar pukul setengah dua belas. Dari jendela tampak di luar tengah turun hujan. Hanya gerimis memang, tapi cukup untuk membuat udara malam ini menjadi semakin dingin. Di kamar itu, seseorang dengan perawakan tegap bertelanjang dada tengah duduk terpaku di pojok ruangan, dalam suasana remang-remang di sebuah apartemen di jalan Rue de Caumartin, Paris.

Tatapan matanya kosong, raut wajahnya tampak beku, pikirannya jauh melambung membelah dingin dan basahnya langit malam itu. Dengan rambut acak-acakan serta kumis dan jenggot yang tampak mulai memanjang tak beraturan, wajahnya tampak lusuh dan sedikit lebih tua dari umurnya.

Dia adalah Bambang Pamungkas. Ya, lelaki itu adalah saya sendiri. Sudah lama saya membuat keputusan ini, dan sudah lama pula sebenarnya saya ingin menulis artikel ini. Akan tetapi, entah kenapa, hati saya masih merasa begitu berat untuk sekedar menyampaikannya kepada khalayak ramai.

***

Ini adalah salah satu bagian paling penting dan paling berat dalam perjalanan karier Bambang Pamungkas sebagai pemain sepak bola. Pertentangan prinsip yang pada akhirnya memaksa Bepe harus mengambil keputusan penting. Ikuti kisahnya di buku ini...




Resensi Buku:



Buku Sejenis Lainnya:
Sosok Genius Di Balik Desain Produk Apple Yang Menakjubkan
oleh Leander Kahney
Rp 74.500
Rp 63.325
"Jony Ive memiliki kuasa operasional yang lebih besar dari siapapun di Apple."
- Walter Isaacson, penulis biografi ...  [selengkapnya]
oleh Dr. Erlita, dkk
Rp 140.000
Rp 119.000
“Tak ragu-ragu lagi, Siwabessy, sebagai putra Maluku, memilih kemerdekaan diri dalam wadah Republik Indonesia. Dan, sebagai putra Nusantara, ...  [selengkapnya]
Dari Cobacabana Hingga Barcelona Kisah Perjuangan Talenta Muda Negeri Samba Hingga Menjadi Idola Eropa
oleh Arson HMS
Rp 30.000
Rp 25.500
Siapakah pemain bola pemegang rekor transfer pada musim kompetensi 2013 - 2014. secara resmi pemegang rekor adalah Garreth Bale yang dibeli Real ...  [selengkapnya]
oleh Tofik Pram
Rp 72.000
Rp 61.200
PRAMOEDYA ANANTA TOER takkan padam ditelan angin, akan abadi, sampai jauh, jauh di kemudian hari.
Kuasa waktu memang telah mengakhiri lakon ...  [selengkapnya]


Lihat semua buku sejenis »




Advertisement