|
Sinopsis Buku: Perempuan bukanlah sosok yang sekadar bertugas masak, macak, dan manak, sebagaimana digambarkan dalam kehidupan masyarakat Jawa (patriarkat). Faktanya, perempuan bisa menjadi sosok yang berperan besar dalam kehidupan seorang pria. Bahkan, tokoh-tokoh besar dunia tidak bisa dipisahkan dari kehebatan perempuan yang mendampinginya. Lantas, sifat apa saja yang harus Anda tunjukkan agar pasangan Anda menjadi orang sukses? Buku inilah yang akan menjawab pertanyaan tersebut. Secara detail, buku ini membahas satu per satu beragam sifat yang harus Anda miliki agar pasangan Anda menjadi orang sukses. Di antaranya, memiliki sifat kasih sayang, sabar, jujur dan saling percaya, teliti dan hemat, peka terhadap keadaan suami, menjadi motivator bagi suami, pintar berkomunikasi, serta mensyukuri rezeki yang diperoleh. Karena itu, baca dan praktikkan buku ini, niscaya Anda akan perempuan yang membawa kesuksesan bagi pasangan Anda! • Kasih Sayang Perempuan: Keteguhan, Konsistensi, dan Kesuksesan • Kesabaran Perempuan; Suami Tidak Mengenal Putus Asa Meraih Sukses • Kejujuran Perempuan; Menjadi Tepercaya dan Terbuka • Ketelitian Perempuan; Hemat, Kerja Terukur, dan Kesuksesan • Perempuan Itu Peka; menjadi Responsif dan Progresif • Perempuan Itu Motivator; Tak Pernah Redup dalam Kreativitas dan Inovasi • Perempuan yang Pintar Berkomunikasi dengan Baik • Perempuan suka Bersyukur; Rezeki Makin Bertambah Berkah Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |