|
Sinopsis Buku: Mendapat pekerjaan adalah impian sebagian besar dari kita setelah menyelesaikan pendidikan. Sayangnya, proses mendapatkannya tidaklah semudah yang kita bayangkan. Persaingan begitu ketat sehingga kita pun harus cukup cerdik menyiasatinya. Setelah pekerjaan berada di dalam genggaman, timbul keinginan baru, yaitu mencapai sukses dalam berkarier. Proses ini pun membutuhkan kecerdikan pula mengingat dalam dunia kerja ada begitu banyak permasalahan pelik. Buku ini hadir menyajikan beragam tip menarik dari sejak mencari kerja, mendapat kerja hingga meraih sukses di dunia kerja.
Pokok-pokok Bahasan: Berburu Kerja bagi Fresh Graduate Memenangkan Wawancara Kekuatan Kata dalam Dunia Kerja Mengatasi Kejenuhan Memanfaatkan Potensi Diri Menjadi Pemimpin Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |