|
4091. | 
| | Teladan Perempuan-Perempuan Istimewa Penghuni Surga oleh Mujahidin Nur *** Out of Print *** Tatapan perempuan yang mampu menyinari penduduk bumi dan penduduk surga adalah tatapan perempuan bermata jeli, perempuan indah seumpama yakut, cantik semisal merjan. Perempuan seperti inilah yang disebut Bidadari Surga. Menurut Rasulullah, tatapan Bidadari Surga mampu membuat bumi dipenuhi bau ... [selengkapnya]
|
|
4092. | 
| | oleh Anugerah Sastra Pena Kencana *** Out of Print *** Fakta bahwa cerpen mendominasi sastra Indonesia makin tidak dapat dielakkan. Kedudukan cerpen semakin kuat, antara lain karena cerpen dan koran saling bergandeng tangan. Dua puluh cerpen dalam buku ini dipilih dari ratusan cerpen di sekian banyak koran sejak akhir 2006 sampai akhir 2007. Tahun ini ... [selengkapnya]
|
|
4093. | 
| | oleh Anugerah Sastra Pena Kencana *** Out of Print *** Dua puluh cerpen di buku ini dipilih dari ratusan cerpen yang telah terbit di sekian banyak koran sejak akhir 2007 sampai akhir 2008. Setelah itu, cerpen-cerpen ini melewati saringan juri Pena Kencana yang terdiri atas Triyanto Triwikromo, Budi Darma dan Putu Wijaya. Terdapat variasi tema yang amat ... [selengkapnya]
|
|
4094. | 
| | oleh Endang Rachiminigsih *** Out of Print *** Buku kelima yang disusun oleh Endang Rachminingsih ini berbeda dengan buku sebelumnya. Tidak lagi aplikasi sulam pada tas, melainkan pada aneka pernik rumah tangga dan cenderamata. Buku ini memuat 20 kreasi sulaman cantik mulai dari taplak meja, sarung bantal, tutup galon air, celemek, dompet ... [selengkapnya]
|
|
4095. | 
| | oleh Hery Suhersono *** Out of Print *** Pola bordir yang orisinal, eklusif, trendi dan inovatif pada gamish menjdi nilai tambah tersendiri yang akan meningkatkan harga jualnya.Buku ini menampilkan 20 pola bordir gamish muslimah dalam ukuran sebenarnya, sehingga mempermudah pengguna buku ini dalam pembuatan bordir.Buku ini dapat menjadi ... [selengkapnya]
|
|
4096. | 
| | oleh Aprilia Fadjar Pertiwi dan Arif Liasta Ginting *** Out of Print *** Begitu besar manfaat bayam. Vitamin A dan C-nya merupakan antioksi dan yang dapat melindungi tubuh dan otak dari racun dan polusi. Selain itu vitamin C juga membantu penyerapan zat besi untuk proses sistem kekebalan tubuh. Zat besi yang terkandung di dalam bayam melancarkan sirkulasi oksigen darah. ... [selengkapnya]
|
|
4097. | 
| | oleh Eva Wiechmann *** Out of Print *** Ciptakan tas-tas rajut dan felt yang menawan serta dapatkan ide-ide mengasyikkan untuk memberikan sentuhan "purse-onal" pada setiap proyek yang Anda kerjakan! Jika Anda tidak pernah merasakan jenis fashion ini sebelumnya, tak lama lagi Anda akan terpikat dengan desain-desain yang segar serta funky ... [selengkapnya]
|
|
4098. | 
| | oleh Din Man *** Out of Print *** BUKU TERBIT TANGGAL 1 FEBUARI 2011
Sebagai sebuah negeri besar dengan latar belakang sejarah peradaban yang mengagumkan dan sulit ditandingi, China sangat kaya akan cerita rakyat yang disampaikan secara turun-temurun sejak zaman nenek moyang mereka. Beragam pandangan hidup dan pesan moral ... [selengkapnya]
|
|
4099. | 
| | oleh Robi Wijaya *** Out of Print *** Dengan menggunakan data-data yang ilmiah, buku ini dapat membantu mempelajari kanji Jepang dengan lebih cepat dan mudah. Keistimewaan buku ini:memuat total 2.403 kanjidiurutkan mulai dari kanji yang paling sering digunakan sampai yang paling jarang digunakanmencakup 99,8% dari seluruh kanji yang ... [selengkapnya]
|
|
4100. | 
| | oleh Endang Rachiminigsih *** Out of Print *** Buku keempat yang disusun oleh Endang Rachminingsih ini berbeda dengan buku sebelumnya. Selain motif bunga yang lebih berwarna, juga variasi tusuk sulamannya lebih kaya. Sehingga setiap tas maupun dompet pesta yang diberi sulaman bunga menjadi tampak luar biasa. Buku ini memuat 21 kreasi tas pesta, ... [selengkapnya]
|
|