|
Sinopsis Buku: Siapa bilang bisnis waralaba hanya milik pengusaha berkantong tebal? Nyatanya, waralaba dengan modal kecil dapat berjalan sukses, bahkan mampu menghasilkan omzet hingga miliaran rupiah. Mau bukti? Franchisor Tela Tela Fried Cassava dan Tela Krezz sudah merasakan hasil kerja kerasnya selama bertahun-tahun dalam membangun bisnis waralaba.
Hanya dengan modal kurang dari 10 juta rupiah saja, mereka dapat menjalankan bisnis dengan sukses dan diminati oleh banyak orang. Semoga kisah-kisah sukses pengusaha waralaba yang tertuang dalam buku ini mampu menginspirasi Anda agar tetap bersemangat dalam menjalankan bisnis waralaba. Buku 50 Waralaba Potensial di Bawah 10 Juta ini tidak hanya membahas aneka jenis waralaba dengan modal kecil ((10 juta), tetapi juga menampilkan simulasi bisnisnya agar Anda dapat mengetahui kapan usaha Anda akan balik modal. Berhati-hatilah dalam memilih bisnis waralaba. Pilihlah bisnis waralaba yang sudah layak dan teruji sesuai dengan standar Asosiasi Franchise Indonesia (AFI) dan peraturan pemerintah yang baru. Selamat berbisnis waralaba! Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |