|
Sinopsis Buku: Sajian tempe dan tahu merupakan sajian yang umum ada di meja santap keluarga Indonesia. Kalau bosan memasak tempe dan tahu dengan cara digoreng atau dibuat bacem, saatnya memiliki buku ini. Cita rasa sajian tempe dan tahu yang ditawarkan dalam buku ini adalah sajian berbumbu sederhana gaya rumahan, yang selalu dicari. Dibuat sayur kuah, dibuat tumisan, dibuat gadon (pepes tahu cincang dan daging cincang), dibuat lauk kering, atau sambal, semuanya oke. Di antaranya, Gadon Tahu, pepes tahu, daging cincang,dan santan beraroma daun jeruk purut; Sayur Lodeh Tempe Rebung; Kupat Tahu, ketupat dengan tahu, taoge, disiram bumbu kacang; KeringTempe Teri, tempe digoreng kering bersama kacang tanah, teri; Tahu Tek, tahu, telur, taoge, dengan lontong dan disiram bumbu petis. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |