|
Sinopsis Buku: Komunikasi merupakan cara kita menyampaikan kabar, pesan bahkan informasi kepada orang lain. Komunikasi sederhana adalah percakapan kita dengan teman itu. Sementara komunikasi secara umum dimaksudkan agar pendapat, pemikiran serta ucapan kita bisa diterima oleh orang lain.
Pernahkah kita mengemukakan pendapat kepada orang lain? Bahwa keinginan kita seperti ini, dan orang lain itu bisa menghargainya tanpa terjadi salah paham? Bila iya, kita sudah melakukan komunikasi dengan benar. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |