|
Sinopsis Buku: Sama seperti judulnya, buku mewarnai dan aktivitas ini mengangkat tema film layar lebar produksi Disney yang diberi judul Rapunzel. Kisahnya mengenai seorang puteri raja yang diculik oleh seorang nenek sihir dan ditempatkan di sebuah menara tersembunyi. Pada akhirnya, puteri raja yang beranama Rapunzel ini berhasil membebaskan diri berkat bantuan seorang pencuri dan kembali ke orang tuanya, serta hidup bahagia selamanya. Seperti temanya, buku ini tidak hanya berisi kegiatan mewarnai, tapi juga aktivitas yang disukai anak-anak, seperti menjawab teka-teki, memasangkan jawaban, mencari jalan keluar, dan mencari perbedaan. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |