|
Sinopsis Buku: Buku ini mencoba untuk menelaah berbagai masalah yang berhubungan dengan pernikahan, rumah tangga, dan keluarga. Di mana masalah tersebut muncul dikarenakan ketidaktahuan terhadap aturan aturan dan hukum-hukum syariat Islam dalam pernikahan.
Di samping kurangnya pemahaman bahwa pengetahuan terhadap kaidah dan hukum-hukum Islam serta penerapannya mampu menjamin tegaknya sistem pembinaan keluarga yang kokoh. Pelestarian hukum serta pelaksanaannya dengan panduan petunjuk Allah merupakan �penjagaan agung� dari kebobrokan dan penggeseran moral bagi masyarakat kita. Data telah menunjukkan dengan jelas bahwa timbulnya kerusakan peraturan dalam keluarga akan diikuti kerusakkan semua unsur akhlaq, akidah dan penegakkan hukum di masyarakat. Untuk itu bagi pemuda/pemudi yang akan menikah maupun Anda yang telah menikah, perlu kiranya mempelajari buku ini, sebagai persiapan dan pedoman dalam membentuk rumah tangga yang barokah penuh kebahagiaan dan kecintaan. Wa Allahu a�lam bish-shawab Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |