|
Sinopsis Buku: Menjelaskan pengoperasian AutoCAD 2010 secara lebih mudah. Sekaligus akan memberi kenyamanan bagi pemakainya karena tersedianya beberapa pilihan model workspace dan tool-toolnya yang kini semakin lengkap disajikan dalam bentuk panel.
Gambar yang dijadikan materi latihan adalah gambar bentuk untuk di bidang permesinan, furnitur, dan arsitek, yang familier di sekitar kita. Mengulas teknik pembuatan dan memodifikasi 33 objek dasar 3D dalam bentuk tuntunan latihan, yang dapat menjadikan pembacanya mempunyai pondasi untuk membuat gambar kerja dan dapat menyelesaikan problema yang terjadi. Selain itu juga membahas teknik dan latihan visualisasi untuk presentasi. Apabila Anda mengikuti latihan dengan benar dan memerhatikan teknik pembuatannya dengan baik, Anda akan mempunyai pengalaman yang sangat berarti. Tuntunan disusun secara lengkap, dimulai dari membuat file baru, membuat bentuk, dan memberi perlengkapan (keterangan/ukuran) hingga selesai. Pembahasan dalam buku mencakup: - Pengoperasian AutoCAD - Sistem Kerja AutoCAD - Penyetingan AutoCAD - Teknik dan Latihan Menggambar - Teknik dan Latihan Visualisasi Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |