|
Sinopsis Buku: Dzikir adalah ibadah termudah yang dilakukan tanpa mengorbankan tenaga, waktu, dan harta. Seorang muslim dapat berdzikir setiap waktu dan tempat. Selain itu dzikir merupakan ibadah yang sangat dicintai oleh Allah dan akan mendapatkan ganjaran pahala yang berlipat ganda di sisi-Nya.
Tidak hanya pahala yang didapatkan oleh seorang muslim. Akan tetapi, dengan berdzikir akan tertanam di dalam dirinya perasaan diawasi Allah (mur�qabatull�h) sehingga akan tumbuh sebagai seorang muslim yang taat dan rajin beribadah, selalu melakukan amal saleh, dan istiqamah. Melalui buku ini, Amru Khalid berusaha menyingkap kekuatan dzikir yang selama ini dilupakan dan dilalaikan oleh sebagian besar umat islam. Semoga dengan buku The Power of Dzikir ini akan membuka hati dan memotivasi kita untuk berdzikir kepada Allah. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |