|
Sinopsis Buku: Sudah lazim saat ini para siswa mendapatkan tugas-tugas dari sekolah menggunakan aplikasi office, misalnya untuk membuat laporan kelompok, me-resume berita, membuat laporan, dan lain-lain. Bahkan sering juga para guru menugaskan siswanya mencari materi-materi di internet. Buku ini bisa menjadi pegangan bagi para siswa untuk mengatasi tugas-tugas tersebut.
Materi yang diajarkan meliputi: dasar-dasar menggunakan Microsoft Office 2007, memanfaatkan tool-tool penting dalam pembuatan tugas sekolah seperti pembuatan struktur organisasi, menyusun jadwal pelajaran, membuat kalender, membuat presentasi, membuat majalah dinding hingga cara menggunakan internet untuk mendapatkan informasi yang diinginkan. Yang lebih menarik lagi, pada dua bab terakhir dibeberkan tentang sumber-sumber informasi yang sangat membantu dalam menyelesaikan tugas-tugas sekolah serta tip-tip penting dalam melakukan browsing yang aman. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |