|
Sinopsis Buku: Walet merupakan komoditas bisnis yang menggiurkan. Hanya dengan menyediakan rumah walet, walet akan datang dan membuat sarang dengan sendirinya. Sarang inilah yang menjadi incaran berbagai kalangan, baik di dalam maupun di luar negeri, terutama Cina.
Hingga saat ini, Indonesia adalah negara penghasil sarang walet terbesar di dunia. 70% dari kebutuhan walet dunia disuplai dari Indonesia. Tak cukup dengan mengandalkan walet gua, para pebisnis kemudian berlomba-lomba membuat rumah walet. Kualitas dan kuantitas sarang rumahan jauh lebih bagus dibandingkan sarang gua. Ada berbagai trik yang perlu dipahami oleh pebisnis ketika mendirikan rumah walet. Buku ini mengulas semua hal tentang walet, dari pemilihan lokasi, membuat gedung, budi daya, memancing walet, mencegah serangan hama, memanen sarang, meningkatkan kualitas dan kuantitas sarang, serta olahan dan khasiat sarang walet. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |