Cari berdasarkan:



Rahasia-Rahasia Ibadah (Fadhilah Amal)
 








Rahasia-Rahasia Ibadah (Fadhilah Amal) 
oleh: Syekh Abdul Qodir al-Jailani
> Religius » Islam » General

List Price :   Rp 55.000
Your Price :    Rp 46.750 (15% OFF)
 
Penerbit :    Diva Press
Edisi :    Soft Cover
Bahasa :    Indonesia
 
Ukuran :    0x0x0 mm
Sinopsis Buku:
Mendirikan ibadah adalah kewajiban bagi setiap muslim/muslimah, sebab ibadah tidak hanya bermakna sebagai pengabdian makhluk pada Khalik, hamba pada Allah Azza wa Jalla, tetapi sekaligus menghibahkan kecerdasan spiritual dan ruhaniah bagi pelakunya. Itulah sebabnya para ahli ibadah yang agung selalu hidup dalam kedamaian dan ketentraman. Namun faktanya, sungguh sangat sedikit pelaku ibadah yang mampu merasakan makna rahasia-rahasia keagungan dari ibadah-ibadahnya sendiri. Shalat, puasa, zakat, haji, wudhu, thaharah, dll, seperti tak berarti apa-apa lagi bagi kehidupannya. Mengapa itu bisa terjadi?

Karena sungguh sedikit sekali dari kita yang mampu menyelami samudera keagungan amal ibadah (Fadhilah Amal). Bahwa hanya dalam ibadahlah, manusia bisa merasakan kehadiran-Nya dan berkomunikasi dengan-Nya. Bahwa juga ibadahlah yang akan menghapuskan kejahatan atau dosa, agar hati senantiasa terjaga kebersihan dan kesuciannya.

Untuk menjawab kehampaan makna ibadah tersebut, inilah karya monumental tokoh sufi paling disegani dan diikuti di negeri ini, Syekh Abdul Qodir al-Jailani, pendiri Tarekat al-Qodiriyah. Dengan penuturan penuh hikmah, telaah, taushiyah, renungan dan motivasi, beliau menyingkapkan pada kita segala bentuk rahasia Fadhilah Amal: rahasia-rahasia spiritual maha dahsyat dalam segala amal ibadah kita.

Siapa pun Anda, dengan membaca buku ini insya Allah akan menghadirkan pedoman beribadah agar Anda bisa segera merasakan ke-sejukan dan kenikmatan ibadah yang penuh makna, cinta dan airmata...




Resensi Buku:



Buku Sejenis Lainnya:
oleh Hernowo, M. Deden Ridwan (ed.)
Rp 32.000
Rp 27.200
Dua kunci menyelenggarakan Manajemen Qalbu : Pertama, biasakanlah sekuat daya untuk melakukan pembersihan atau pelurusan hati; dan, kedua, ...  [selengkapnya]
oleh Abu Rabbani Abdullah,SS
Rp 130.000
Rp 110.500
  [selengkapnya]
oleh Dr. Zen Muhammad Al Hadi, M.A
Rp 44.500
Rp 37.825
Manusia terciptakan dalam keadaan selalu berkeluh-kesah, mengeluh terus-menerus, dan serba salah. Ketika mendapat kesulitan dia stress, putus asa dan ...  [selengkapnya]
oleh Titin Supartinah
Rp 65.500
Rp 55.675
  [selengkapnya]


Lihat semua buku sejenis »




Advertisement