|
Sinopsis Buku: Apa dan bagaimana sih, sekolah pilihan itu? Apa saja kriterianya sehingga suatu sekolah bisa disebut sekolah pilihan? Sekolah mana saja ya, yang disebut sekolah pilihan? Bagaimana ya, caranya supaya bisa masuk sekolah pilihan?
Buku ini adalah buku panduan yang menyajikan informasi dan kini data akurat serta terkini mengenai profil 40 SMU pilihan di Jakarta dan sekitarnya. Inilah buku yang akan memberikan jawaban lengkap atas pertanyaan-pertanyaan di atas. Buku ini ditulis secara profesional oleh tim penulis Jakarta Books in tidak saja mudah dibaca, tapi juga secara lengkap dan obyektif memuat: * profil SMU pilihan di Jakarta dan sekitarnya * data statistik seperti biaya pendidikan, jumlah murid, jumlah staf pengajar, dan prestasi sekolah * profil kepala sekolah * kompentar dari kepala sekolah, guru, siswa, alumni dan orang tua * foto kegiatan siswa * tips memilih sekolah * cara menyiapkan diri untuk masuk ke sekolah pilihan * cara memilih jurusan yang sesuai * kiat agar berhasi di SMU Tidak salah lagi, buku ini merupakan buku yang sangat tepat bagi para siswa dan orang tuanya, khususnya bagi mereka yang sedang mencari SMU. Dan bagi pihak sekolah dan pemerhati pendidikan, buku ini juga dapat dijadikan acuan dalam melihat perkembangan pendidikan menengah di Indonesia. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |