|
Sinopsis Buku: Buku ini membahas elemen-elemen struktur baja beserta alat-alat penyambungnya untuk keperluan perencanaan bangunan gedung. Ada beberapa tahap dalam pengolahan baja, yaitu tahap elastis, plastis, dan strain hardening. Buku ini hanya membahas tahap elastis yang juga disebut Metode Elastis.Buku ini berpedoman pada PPBBI 83 (Peraturan Perencanaan Bangunan Baja Indonesia), juga ada beberapa yang mengacu pada AISC (American Institute of Steel Construction), pada BS (British Standard Institution), dan pada peraturan Belanda/Jerman.
Pokok Bahasan: Pengenalan Bahan Baja Bentuk Baja ProfilBatang Tarik Alat Sambung Batang Tekan Profil Gabungan Balok Terlentur Sambungan Momen dengan Paku Keling Sambungan yang Memikul Momen Tegak Lurus Bidang Sambungannya Framed Connection dan Seal ConnectionTorsi MurniWarping Torsion dan Kip Resensi Buku:
![]() ![]() ![]() ![]() ![]() oleh: Kunto Seno Adji,ST yang terhormat, Pengelola BukaBuku.com saya Kunto seno adji,ST, lokasi di Cilacap, Jawa Tengah, sangat membutuhkan buku Kontruksi Baja dan buku yang berhubungan dengan kontruksi baja, bagaimana dan dimana saya bisa mendapatkan? Mohon Pencerahannya, terimakasih ![]() Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |