|
Sinopsis Buku: Sejak usia dini, kelincahan tubuh manusia dapat dibimbing sampai taraf tertinggi. Tubuh anak Anda dapat merespon dalam hitungan sepersekian detik apa yang dikehendaki oleh pikirannya. Apapun yang dikehendaki pikiran maka tubuh merespon secara indah, lentur, jitu, spontan, kreatif. Untuk menjadi seperti itu, kecerdasan kinestetik harus dipupuk. Inilah 60 permainan yang mengasah kecerdasan kinestetik. Marilah bermain bersama putera puteri Anda untuk memberi pujian tubuh putera puteri Anda tumbuh cerdas! Tubuh cerdas memperkokoh daya pikir akal budi. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |