|
Sinopsis Buku: Di mana hartamu berada, di situ pula hatimu.Bagi sebagian orang, harta adalah segala-galanya. Tak heran bila banyak orang menghalalkan segala cara untuk mendapatkannya, sebanyak mungkin dan secepat mungkin. Saking maniaknya terhadap harta, banyak orang lupa kepada Yang Punya Atas Segalanya.
Bagaimana dengan Anda?Harta (uang) memang penting. Namun tidak berarti hal ini menjadikan kita untuk menempatkannya di atas segalanya. Dengan gaya dan ilustrasi yang ringan, buku kumpulan khotbah ini mengajak kita untuk waspada. Jangan sampai harta menjadi bencana bagi kita. Jangan sampai Anda terjebak dalam arus zaman yang semakin mendewakan harta. Pilihan ada di tangan Anda untuk menjadikan harta : berkat atau bencana Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |