|
Sinopsis Buku: Dalam Hadis dikatakan, Andai karakter itu (lemah lembut) ciptaan Allah yang dapat dilihat mata, niscaya tidak ada ciptaan yang lebih mulia darinya. Ya, lemah lembut memang indah dan memperindah. Ia adalah salah satu sifat mulia yang memuliakan pemiliknya.Dalam kehidupah yang semakin keras ini, kelemahlembutan mutlak diperlukan. Bila kita menjalani kehidupan yang keras ini dengan hati yang keras pula, hasilnya adalah stres, banyak pikiran, hidup tidak tenang, bahkan depresi. Seolah hidup menjadi beban, setiap hari ada saja masalah yang membuat susah. Tapi bila kita menjalaninya dengan hati yang lembut, maka pikiran akan tenang, masalah menjadi mudah, dan segala amal kita bernilai ibadah.Buku ini mengajarkan kita bagaimana melembutkan hati, agar kita bisa menjalani kehidupan ini dengan nyaman dan tanpa beban. Dan insya Allah, dengan mengamalkan kandungan buku ini, kita akan diperlakukan lemah lembut pula oleh Allah SWT, sehingga mudah meraih ridha dan ampunan-Nya. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |