|
Sinopsis Buku: Banyak orang yang memandang bahwa seks hanyalah konsumsi orang tua. Kaum muda tidak diperbolehkan mengetahui seks.
Padahal pada masa muda,seseorang sedang mengalami perubahan organ-organ seks, baik primer maupun sekunder. Jika tidak diberikan pengetahuan yang cukup,bisa-bisa ia salah langkah.Institusi pendidikan jelas tidak bisa diharapkan. Orang yang paling Ideal untuk memberi penjelasan seks ini adalah orang yang paling dekat dan paling peduli dengan kaum muda. Orang tersebut adalah orang tua. Orang tua berperan memberi informasi yang tepat, karena informasi seks yang mudah diperoleh di luar rumah, sebagian besar salah dan menyesatkan. Mungkin muncul banyak pertanyaan di benak para orang tua: Bagaimana caranya? Apa sih yang mereka (kaum muda) pikirankan tentang seks?sebenarnya, bagaimanakah bimbingan seks yang benar menurut Islam bagi kaum muda?Dalam buku ini, Dr. Shahid Athar dengan jeli mengulas tuntas permasalahan seks kaum muda. Dr. Shahid Athar begitu memerinci pembahasannya, mulai dari masalah masih dianggap tabunya seks dalam masyarakat, masalah komunikasi antara orang tua dan anak, pergaulan kaum muda pornografi, masturbasi, seks pranikah,aborsi,penyakit menular seks dan HIV/AID,dan juga masalah-masalah lainnya yang berkaitan dengan seks kaum muda. Ia mengupas habis akar-akar permasalahannya serta memberikan solusinya, solusi yang islami tentunya. Dr. Shahid Athar bahkan melengkapi karyanya ini tanya-jawab seputar masalah seks yang melibatkan orang tua dan kaum muda. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |