|
Sinopsis Buku: Kemajuan ilmiah tidak hanya membawa dampak baik, tetapi juga horor. Russell mengintrodusir pencegahannya: cara berpikir baru serta demokratisasi, yang diartikan sebagai terbukanya kesempatan untuk berinisiatif. Ia juga menunjuk ambiguitas ilmu dan anak kandunganya (teknik ilmiah) dalam kaitannya dengan nilai. Di satu pihak, ia memperhebat dua kejahatan manusia: tirani dan perang; di lain pihak, ia dapat dipakai untuk mengurangi apa yang buruk dan meningkatkan apa yang baik. Ilmu dan teknik di tangan manusia tidak netral; dan penerapannya akhirnya tergantung pada pilihan nilai. Uraian dalam buku ini ditutup dengan sebuah pertanyaan, mungkinkah masyarakat ilmiah dapat stabil? Russell menjawab dengan positif, tetapi bukannya tanpa syarat. Resensi Buku:
![]() ![]() ![]() ![]() ![]() oleh: achmad yani ia (pak bertrand Russell) jenius untuk ulasan di buku itu, saya pernah punya, secara tidak sengaja saya membelinya namun ketika membacanya bahwa apa yang diulas tepat sekali walau dengan setting waktu yang berbeda ![]()
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |