|
Sinopsis Buku: Benarkan air zamzam beracun? Benarkah fosil Nabi Nuh telah ditemukan? Bagaimana banjir di zaman Nabi Nuh dapat terjadi? Apa arti dari gambar Mata Satu atau The All Seeing Eye itu? Pertanyaan-pertanyaan seperti ini memang selalu menimbulkan rasa penasaran. Kita pun tak pernah mendapatkan jawaban yang memuaskan. Buku ini akan menguak berbagai fenomena misteri di dunia lewat penjelasan secara ilmiah serta bagaimana ayat-ayat Al-Quran memandangnya. Semoga dengan membaca buku ini kita bisa mengambil hikmah dan pelajaran, sekaligus menambah keimanan kita kepada Allah. · Fenomena sihir. · Misteri jenglot. · Adakah alien? · Misteri Black Hole. · Fenomena White Hole. · Naga, hanya mitos? · Peri, fakta atau mitos? · Jin Makkah. · Haman, fakta atau mitos? · Misteri Valentine. · Azab Allah dalam perspektif ilmiah. Kiamat dalam berbagai perspektif agama. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |