|
Sinopsis Buku: Ada sesuatu yang salah di Sunnydale, California... sesuatu yang tak biasa. Selama ada Vampir, selalu ada sang Pembasmi. Hanya satu gadis di seluruh dunia ini, untuk memburu vampir dan menghentikan penyebaran kejahatan, serta mencengah jumlah mereka bertambah. Untuk generasi sekarang, sang Pembasmi itu adalah Buffy Summers, 16 tahun, siswa baru di Sunnydale High. Pengalaman terakhirnya di sekolah lama membuat Buffy bertekad untuk menjalani hidup sebagai remaja normal. Tapi bukan kebetukan Buffy datang ke kota ini pada saat ini. Sunnydale merupakan pusat energi mistis, dan semua tanda menunujukkan terjadinya pergolakan yang sangat penting. Malam Pesta Darah hanya terjadi sekali dalam seabad; saat sang Pemimpin Vampir menyerap kekuatan baru untuk melepaskan diri dan membuka gerbang neraka... menyebabkan malapetaka. Dengan bantuan teman-teman baru dan Pengawas baru, Buffy kembali menunaikan tugas... Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |