|
Sinopsis Buku: Semua hasil pertanian yang mengandung peptin pada prinsipnya dapat dipakai sebagai bahan baku pembuatan saus. Namun, hasil pertanian yang secara ekonomis menguntungkan untuk dibuat saus adalah buah tomat dan buah dan buah pepaya. Buku ini memperkenalkan cara membuat saus yang bahan bakunya dari buah pepaya. Langkah-langkah pembuatan saus pepaya ini disusun secara runtut mulai dari kebutuhan bahan dan peralatan, proses pembuatan, analisis ekonomi, dan cara-cara memasarkannya. Buku ini dapat dipakai sebagai pedoman praktis bagi petani perajin saus, ibu-ibu rumah tangga, ibu-ibu PKK, para pembina industri kecil, pengusaha industri kecil (industri rumah tangga), dan siapa saja yang berminat di bidang wirausaha. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |