|
Sinopsis Buku: Cerpen Pilihan Kompas 2004 ini memuat karya-karya cerpen terbaik yang dimuat Harian Kompas. Cerpen dengan judul Sepi pun Menari di Tepi Hari menjadi pemenang pada periode kali ini. Membaca keenambelas cerpen pilihan Kompas tahun 2004 seperti mendengarkan nyanyi sunyi di tengah ingar-bingar dunia abad ke-21 yang penuh kekerasan dan kepalsuan Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |