|
Sinopsis Buku: Buku Photoshop CS3: Konsultasi dengan Ahlinya diposisikan sebagai buku yang akan membantu Anda menemukan jalan ketika mengalami kesulitan saat menggunakan Photoshop CS3. Berbeda dengan buku lainnya, buku ini disajikan secara dialogis sehingga seolah-olah Anda sedang berhadapan langsung dan bertanya kepada trainer atau konsultan Photoshop yang kompeten. Pertanyaan-pertanyaan seperti berikut akan dijawab lewat buku ini: - Bagaimana caranya men-scan film hitam putih? - Bagaimana mengatasi Adobe Bridge yang lambat? - Bagaimana mentransfer actions dari CS2 ke CS3? - Bagaimana mengatur font pada resolusi monitor yang sangat tinggi? - Bagaimana cara mengatur presisi kursor? Ada banyak sekali tanya jawab menarik yang akan Anda temukan. Jadi, buku ini mengambil sudut pandang Anda sebagai orang yang membutuhkan solusi segera! Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |