|
Sinopsis Buku: Buku Panduan Lengkap SPSS 13.0 dalam Mengolah Data Statistik membahas secara lengkap dan jelas aplikasi SPSS 13.0 dalam menyelesaikan persoalan-persoalan statistik yang rumit dengan cara yang mudah, cepat, dan akurat.Pembahasan dan penguraian penyelesaian berbagai contoh permasalahan statistik disampaikan secara detail, terstruktur, dan mudah dipahami karena dilengkapi dengan gambar-gambar sehingga mudah diikuti oleh pemula pengguna SPSS sekalipun. Buku ini sangat cocok pula untuk para pengolah data yang ingin lebih mengetahui pintarnya SPSS 13.0 dalam menyelesaikan persoalan statistik dari yang sederhana sampai yang rumit sekalipun.Pembahasan dalam buku ini mencakup:- Main Menu SPSS Data Editor- Statistika Deskriptif- Perbandingan Rata-Rata- Grafik- Analisis Regresi dan Korelasi- SPSS dalam Rancangan Percobaan- Statistika Non Parametrik- Response Surface Methodology Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |