|
Renny Yaniar
Renny senang menlis cerita anak. Sampai saat ini ia sudah menulis sekitar 275 cerita berupa cerpen, dongeng, cergam dan komik. Semua itu dimuat di Majalah Bobo, Ananda, Suara Pembangunan, Bocil, Mombi, dan Kompas Anak. Renny juga pernah menjadi editor untuk Kompas Anak.Sampai saat ini, Renny sudah menulis 32 buku cerita bergambar dan satu novel. Ia pernah juga pernah berpameran cerita anak di Graha Budaya Indonesia, Tokyo, Jepang pada tahun 2000.Pada bulan Juni 2002, salah satu bukunya yang berjudul Lautan Susu Coklat, meraih juara pertama Adikarya IKAPI untuk kategori cerita anak.
|
Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Renny Yaniar:
| oleh Ali Muakhir, Renny Yaniar, Iwan Yuswandi Seekor Gajah Kecil memerhatikan benda bercahaya yang menggantung di atas dahan. Ia ingin meraihnya, tetapi tidak bisa. Kemudian, ia melihat benda yang sama di tepi sungai. Gajah Kecil segera melompat untuk mengambilnya. Byuuurrr!!! Gajah Kecil tercebur ke sungai. Apakah Gajah Kecil bisa meraih ... [selengkapnya]
|
| oleh Renny Yaniar
Siapa saja orang yang kamu sayangi di dunia ini? Mamamu? Papamu? Kakak atau adikmu? Pasti, dong! Tetapi masih ada banyak lagi, lo, yang bisa kita sayangi.
Pada buku Dongeng Kasih Sayang ini, kamu bisa membaca berbagai macam cerita manis ... [selengkapnya]
|
|
|
|