Ketika kau datang membawa senyuman oleh Desi Puspitasari Tak ada yang tahu bagaimana cara kenangan bekerja. Ia bebas keluar-masuk ingatan seenaknya sendiri. Lalu tiba-tiba sosoknya datang penuh kejutan.
Adelia merindukan bulan. Bulan yang setia menemani saat keluarganya berada di ambang kehancuran. Ketika Bapak dan Ibu memutuskan berpisah, dunianya terasa runtuh, keluarganya tak lagi utuh. Adelia merasa sendirian. [selengkapnya]
oleh Desi Puspitasari Sosok Airin yang anda di hadapan Agus berbeda sekali dengan gadis kecil yang dikenalnya dulu. Gadis itu sekarang sudah mengenakan Jilbab rapi. Manis sekali. Rasa-rasanya agus telah jatuh cinta pada Airin Namun, sungguh di luar dugaan, Airin menolak cinta Agus.Kenapa? Apakah karena sudah ada lelaki ... [selengkapnya]