
|
Steve Andoko
Lahir di Jakarta tahun 1978. Mulai mengawali karier beladiri di cabang Karate Kei Shin Kan pada tahun 1990. Dan sempat mengikuti beberapa Kejuaraan Daerah Kumite Kei Shin Kan untuk tingkat DKI Jaya. Mulai mempelajari seni beladiri Aikido sejak tahun 1994 dari Deasy Sensei di Manggarai Dojo dan kemudian meneruskan belajar dari Iwan Setiadi Sensei mulai tahun 1996 di IBiI Aikido Club. Memperoleh Sabuk Hitam pada tahun 1999. Merupakan Pelatih resmi Yayasan Indonesia Aikikai dan mengajar di salah satu Dojo di Jakarta.
|
Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Steve Andoko:

| oleh Iwan Setiadi, Steve Andoko, Sugiarto Gagasan untuk menciptakan kedamaian bagi semua umat menusia di atas bumi sangat diutamakan dalam Aikido, dan bukan gagasan orang yang ingin menjadi kuat atau yang berlatih Aikido hanya untuk menjatuhkan lawan. Itulah yang diharapkan oleh Morihei Ueshiba, pencipta Aikido. Ia sangat menekankan agar ... [selengkapnya]
|
|
|
|