Cari berdasarkan:




Angie Sage
Website: http://www.septimusheap.com/

Angie Sage lahir Thames Valley, London. Ayahnya yang bekerja di Penerbit sering membawa pulang buku kosong untuk digambar dan ditulisi oleh Angie Sage.

Awalnya ia mengambil jurusan kedokteran, namun kemudian berubah pikiran dan masuk ke Sekolah Seni di Leicester. Disanalah ia belajar desain grafis dan ilustrasi. Ia sudah mulai menjadi ilustrator buku sejak kuliah. Kemudian ia mulai menulis buku cerita-anak-anak.

Novel pertamanya dan langsung menjadi bestseller internasional adalah Septimus Heap: Magyk. Angie Sage sudah menikah dan mempunyai dua orang putri, Laurie dan Lois.


Are you an author? Please contact us at [email protected] to update your biography.

Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Angie Sage:



oleh Angie Sage
Septimus dinyatakan mati di malam kelahirannya. Di hari yang sama, ayahnya – Silas Heap – menemukan bayi perempuan bermata violet. Dalam perjalanannya, Silas bertemu Marcia Overstrand sang Penyihir LuarBiasa. Dia berpesan “Jangan katakan pada siapapun kalau kau menemukannya. Bayi itu ...  [selengkapnya]



oleh Angie Sage

Pekan Gelap harus dihadapi Septimus bertepatan dengan ulang tahun keempat belasnya. Ulang tahun istimewa, karena empat belas merupakan kelipatan dua dari angka tujuh yang Magyk. Pekan Gelap menjadi ujian penentu untuk mendapat gelar Murid Luarbiasa. Misinya, masuk ke ...  [selengkapnya]



oleh Angie Sage
Araminta Spookie tinggal di rumah hantu tua yang indah,tetapi Bibi Tabby yang pemarah ingin menjual rumah itu. Gawat! Itu tidak boleh terjadi! Araminta harus menghentikannya!
Bersama teman-teman hantunya, Sir Horace si hantu baju zirah dan Edmund si hantu pemalu, Araminta menyiapkan ...  [selengkapnya]



Septimus Heap 4: Queste


Paket Septimus Heap I, II, III, IV: Magyk, Flyte, Physik, Queste


Araminta Spookie 3: Frognapped (Araminta Spookie)


Paket Septimus Heap: Magyk & Flyte


Septimus Heap I, II & III
Magyk, Flyte, Physik



Septimus Heap 5: Syren


Araminta Spookie 4: Vampire Brat (Araminta Spookie)


Araminta Spookie 1: My Haunted House (Araminta Spookie)


Magyk (Septimus Heap, Book 1)


Septimus Heap 3: Physik


Araminta Spookie 2: The Sword in the Grotto (Araminta Spookie)

Cari Pengarang Favorit Anda
Index Pengarang
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z


Temui pengarang lainnya juga ...
Terkenal sebagai Begawan Kepemimpinan, ahli keluarga, guru, penulis, ...  [detail]
Lahir di Bandung pada tanggal 6 November 1961. Saat ini menjabat Kepala ...  [detail]
Direktur Academia Education and Training sebuah perusahaaan konsultansi ...  [detail]
Trudi Canavan was born in Kew, Melbourne, on the 23 October 1969, and grew ...  [detail]
Sharon L. Lechter, istri dan ibu dari tiga orang anak, CPA dan pemilik ...  [detail]
Tinggal di kota New York; dia menulis untuk New York Times dan The New ...  [detail]
Eva Riyanty Lubis lahir di Padangsidimpuan – Sumatera Utara, 13 Mei ...  [detail]
Sonny Wibisono, dilahirkan di Jakarta, 26 April. Sonny menamatkan ...  [detail]
Ahmad Gozali adalah seorang konsultan Perencana Keuangan yang masih muda ...  [detail]
Ia dilahirkan di Chicago, Illinois, pada tanggal 23 Oktober 1942, lulusan ...  [detail]