|
Andy Porman Tambunan
Pria kelahiran Balige, Sumatra Utara ini sering diundang sebagai pengajar tamu di berbagai workshop pasar modal ataupun perguruan tinggi. Sebelumnya dia ikut menulis buku "Panduan Ujian dan Latihan Soal Profesi Pasar Modal" yang banyak dijadikan referensi oleh para praktisi pasar modal yang mengikuti ujian sertifikasi profesi yang diselenggarakan Panitia Standar Profesi Pasar Modal.
Pemegang izin perorangan Broker-Dealer, Underwriter dan Fund Manager dari Badan Pengawas Pasar Modal - Lembaga Keuangan (Bapepam - LK) ini bekerja di PT Mahakarya Artha Securities, sebuah perusahaan sekuritas papan atas di Jakarta. Selain beraktivitas di berbagai organisasi profesi, ia juga aktif di Rotary Club International, Jakarta, Kemang
|
Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Andy Porman Tambunan:
| oleh Andy Porman Tambunan [selengkapnya]
|
| (tersedia 30 Juni'11) oleh Andy Porman Tambunan Setiap aset pasti memiliki harga pasar (market price). Apakah harga pasar dapat dijadikan ukuran harga wajar? Tentu tidak karena harga pasar sudah memuat berbagai faktor yang membentuk harga itu sendiri, antara lain harga perolehan (cost), risiko-risiko (risks), dan tingkat keuntungan yang ... [selengkapnya]
|
|
|
|