Cari berdasarkan:




Arabella Weir

Seorang artis dan penulis berbagai kisah jenaka. Ia tampil di berbagai acara TV seperti Harry Enfield and Chums dan Fast Show, acara komedi di BBC. Arabella kini menulis kolom mingguan tentang bagaimana hidup sehat dan bugar di Guardian Weekend Magazine. Dalam pertunjukannya di Fast Show, ia bisa tampil dalam berbagai busana dan selalu berteriak kepada penonton: "Does My Bum Look Big in This?"


Are you an author? Please contact us at [email protected] to update your biography.

Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Arabella Weir:



oleh Arabella Weir
Jackie wanita lajang yang merasa dirinya tidak menarik karena tubuhnya gemuk dan bokongnya besar. Akibatnya ia jadi tidak percaya diri dan memandang berbagai hal dari sisi negatif. Apalagi ia hidup di dunia yang memuja para wanita langsing. "Coba saja pergi ke toko pakaian, hampir semua baju yang ...  [selengkapnya]



oleh Arabella Weir
Enam minggu sebelum hari pernikahan mereka, Jimmy Mack mencampakkan Hat Grant. Bukannya menerima kenyataan tersebut, Hat malah memutuskan untuk tetap melanjutkan persiapan pesta pernikahan. Berbagai cara ia tempuh demi mendapatkan Jimmy kembali, berpura-pura tangannya akan diamputasi, merebus ...  [selengkapnya]

Cari Pengarang Favorit Anda
Index Pengarang
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z


Temui pengarang lainnya juga ...
Sonny Wibisono, dilahirkan di Jakarta, 26 April. Sonny menamatkan ...  [detail]
Heru Kustriyadi Wibawa, bapak dua anak ini, dilahirkan di Yogyakarta 15 ...  [detail]
David Baldacci lahir di Virginia, 1960. Hingga kini ia masih tinggal di ...  [detail]
Lahir di Yorkshire, Inggris dan pernah tinggal di Los Angeles serta ...  [detail]
Lian Hearn belajar bahasa di Oxford University dan bekerja sebagai ...  [detail]
Dr. Lim Hua Sing adalah Profesor dari Institute of Asia - Pacific Studies ...  [detail]
Dr. D'Adamo telah berpraktek naturopathic medicine lebih dari 20 tahun. ...  [detail]
Howard Schultz, kelahiran Brooklyn, New York, bergabung dengan Starbucks ...  [detail]
Kebiasaan mengarang Alexandra Leirissa Yunadi sudah dimulai sejak kecil, ...  [detail]
Mantan karyawan sebuah bank ini tidak sengaja menemukan jalan sebagai ...  [detail]