|
Sinopsis Buku: Writer's Notebook adalah tempat untuk mencatat:
1. Apa yang membuatmu takjub/kaget/marah 2. Apa yang membuatmu ingin tahu 3. Apa yang kamu amati 4. Benih ide atau pemicu untuk mengarang cerita atau puisi 5. Detail-detail kecil yang memikatmu 6. Potongan pembicaraan yang kamu dengar 7. Kenangan 8. Daftar 9. Foto, artikel, potongan tiket atau artefak lain 10.Sketsa, gambar, atau coretan yang kamu buat sendiri 11.Kutipan dari buku atau puisi Setelah semua catatan itu terkumpul, kamu bisa mencoba: 1. Membaca ulang untuk menemukan bahan terbaik 2. Bereksperimen dengan jenis tulisan baru 3. Menulis sesuatu yang indah 4. Menulis sesuatu yang bersifat pribadimimpi buruk, ketakutan, harapan 5. Menulis tentang menulis Writer's Notebook adalah peralatan terpenting kamu untuk menjadi seorang penulis "beneran". Buku ini menunjukkan bagaimana kamu bisa memanfaatkannya. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |