|
Sinopsis Buku: Bila kita mencermati hakikat hidup kita, kita akan sadar bahwa kita adalah mahluk yang lemah, karena itu, kita harusnya mengerti bahwa kita butuh mendirikan shalat agar hati kita menjadi tenang dan dapat menjalani hidup dengan penuh rasa syukur. Bagi para hamba yang benar benar taat terhadap Allah Swt, shalat adalah sarana pertemuan dengan Allah Swt, Tuhan yang maha pengasih dan penyayang, dan hal itu membuatnya begitu bahagia. Rasulullah Saw dan para sahabat sahabatnya telah memberikan contoh paling dahsyat tentang bagaimana mereka mendirikan shalat, dan membuat kita iri dan mau belajar mengikuti langkah mereka.
Karena alasan alasan diatas buku ini kemudian diterbitkan. Buku ini mengulas semua hal tentang shalat secara ringkas dan padat dengan tetap menjaga kelengkapan materi dan sumber sumber dalil yang shahih. Maksudnya adalah agar kita dapat menunaikan shalat dengan benar sesuai dengan apa yang diajarkan Rasullullah Saw. Akhir kata, semoga buku ini dapat memberikan informasi yang cukup bagi insan muslim yang ingin melakukan shalat dengan benar. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |