Cari berdasarkan:



Yorkshire vs Lutino
 








Yorkshire vs Lutino   
oleh: Mas Bram
> Peternakan & Perikanan » Budi Daya » Unggas

List Price :   Rp 30.000
Your Price :    Rp 25.500 (15% OFF)
 
Penerbit :    Flash Books (K)
Edisi :    Soft Cover
ISBN :    6022791170
ISBN-13 :    9786022791171
Tgl Penerbitan :    2014-03-04
Bahasa :    Indonesia
 
Halaman :    0
Ukuran :    240x155x0 mm
Berat :    118 gram
Sinopsis Buku:
Beberapa tahun terakhir, dunia perkenarian Indonesia diramaikan oleh fenomena kenari impor, khususnya kenari jenis Yorkshire (YS). Banyak orang beramai-ramai melakukan breeding atas kenari jenis ini. Sebab, nilai market-nya sangat menjanjikan daripada breeding burung lainnya.

Selain itu, ada pula burung love bird, yang merupakan burung impor yang dikembangkan di berbagai negara di dunia. Dari sekian jenis love bird yang ada, yang mempunyai daya tarik tinggi dalam hal warna adalah love bird lutino. Burung itu termasuk salah satu dari sekian jenis love bird yang paling cantik, karena mempunyai warna yang unik.

Nah, bagaimanakah penjelasan selengkapnya mengenai burung kenari YS dan love bird lutino? Apa saja jenis-jenisnya? Bagaimana perawatan harian dan breeding burung kenari YS dan love bird lutino? Adakah teknik khusus untuk memperoleh keturunan love bird lutino? Dan, bagaimanakah fenomena dan market love bird lutino di pasaran?

Jika Anda ingin mengetahui jawabannya, kajilah buku super detail dan praktis ini. Sebagai penjelas, buku ini pun diperkaya dengan gambar-gambar burung yang amat cantik dan memukau.

Selamat membaca!




Resensi Buku:



Buku Sejenis Lainnya:
oleh Um Mulyadi
Rp 55.000
Rp 46.750
Adakah terlintas dalam pikiran Anda untuk membuka bisnis ternak ayam? Jika iya, maka segeralah wujudkan. Sebab, beternak dan berbisnis ayam memiliki ...  [selengkapnya]
oleh drh. Wheindrata HS. Sp. W.
Rp 63.000
Rp 53.550

Saat ini, lovebird bisa dikatakan sedang naik daun. Seperti namanya, burung ini mampu memikat hati banyak orang karena kemampuannya menirukan ...  [selengkapnya]

Petelur dan Pedaging Secara Intensif
oleh H. Rahmat Rukmana
Rp 69.500
Rp 59.075
Prospek usaha beternak itik semakin menggiurkan, baik sebagai penghasil telur (itik petelur) maupun produk daging (itik pedaging); karena permintaan ...  [selengkapnya]
oleh Whiendrata H. S.,Drh
Rp 79.000
Rp 67.150

Telur puyuh merupakan salah satu jenis telur yang digemari masyarakat Indonesia karena merupakan sumber protein utama dan murah bagi masyarakat ...  [selengkapnya]


Lihat semua buku sejenis »




Advertisement