|
Sinopsis Buku: Teknologi yang bersifat lokal spesifik temuan pakar pertanian untuk mengatasi kendala-kendala usaha tani kentang di dataran medium, meliputi pola tanam, pemilihan varietas kentang, penyiapan lahan, dan pemupukan. Kontribusi pengembangan usaha tani kentang di dataran medium antara lain membuka peluang usaha untuk meningkatkan pendapatan dan tarif hidup petani, mengoptimalkan pemanfaatan lahan persawahan melalui pola tanam yang sesuai, berfungsi sebagai tanaman penyelang, serta merupakan upaya ekstensifikasi areal penanaman kentang dalam rangka meningkatkan produksi kentang nasional. Buku ini dapat menjadi sumber informasi bagi petani, penyuluh pertanian, semua pihak peminat agribisnis kentang di dataran medium, serta acuan bagi peserta didik di sekolah-sekolah kejuruan pertanian. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |