|
Sinopsis Buku: Di Indonesia mentimun merupakan sayuran buah yang sangat populer dan digemari oleh hampir seluruh masyarakat. Prospek pengembangan budidaya mentimun secara komersial dan dikelola dalam skala agribisnis semakin cerah karena pemasaran hasilnya dilakukan juga ke pasar internasional. Selain dikonsumsi dalam bentuk segar maupun olahan, mentimun juga digunakan untuk kecantikan, menjaga kesehatan tubuh, atau mengobati beberapa jenis penyakit.;Buku ini memberikan informasi teknik budidaya, pemanfaatannya, penanganan pascapanen, disertai dengan analisis usaha taninya. Resensi Buku:
oleh: Boby Handoko Add your review for this book! Buku Sejenis Lainnya:
Advertisement |