Cari berdasarkan:



SPSS vs LISREL: Sebuah Pengantar, Aplikasi untuk Riset
 








SPSS vs LISREL: Sebuah Pengantar, Aplikasi untuk Riset 
Sebuah Pengantar, Aplikasi untuk Riset
oleh: Haryadi Sarjono, Winda Julianita
> Textbooks » Universitas » Bisnis » Akuntansi

List Price :   Rp 89.900
Your Price :    Rp 76.415 (15% OFF)
 
Penerbit :    SALEMBA EMPAT
Edisi :    Soft Cover
ISBN :    6028570702
ISBN-13 :    9789790611986
Tgl Penerbitan :    2011-00-00
Bahasa :    Indonesia
 
Halaman :    282
Ukuran :    0x0x0 mm
Berat :    988 gram
Sinopsis Buku:
Walaupun sudah banyak buku yang beredar mengenai “metodologi penelitian”, buku ini ditulis dalam sudut pandang yang berbeda. Materi buku ini dirancang secara berbeda sehingga mudah dipahami dan diaplikasikan. Dengan demikian, dapat memudahkan masalah statistika yang terkesan rumit.

Buku ini juga memaparkan secara mendetail mengenai langkah-langkah aplikasi statistika beserta interpretasi hasilnya. Oleh karena itu, buku ini diharapkan dapat membantu sebagian besar mahasiswa yang menghadapi kesulitan dalam metodologi penelitian, serta aplikasi software SPSS ddan LISREL. Selain itu, buku ini juga layak digunakan sebagai (salah satu) handbook bagi mahasiswa yang menjalani tugas akhir/penelitian di bidang sosial.

FITUR-FITUR BUKU

Pembahasan atau materi yang diberikan buku ini dibahas secara singkat, padat, dan jelas, serta menyesuaikan dengan materi umum mengenai metodologi penelitian yang sering digunakan dalam penelitian, khususnya di bidang sosial.

Contoh-contoh kasus diberikan dalam buku ini untuk memperkuat materi yang sedang dipaparkan.Analisis contoh-contoh ini dibahas dengan menggunakan aplikasi software SPSS dan LISREL (versi 8.80), di mana kedua software tersebut sering digunakan dalam penelitian di bidang sosial.

Print-out software disertakan di akhir analisis masing-masing diberikan dalam buku ini. Intepretasi hasil melengkapi print-out tersebut sehingga kesimpulan dari analisis kasus dapat diterima dengan baik oleh pengguna buku ini.

Dalam lampiran materi/buku, contoh penelitian yang menggunakan pendekatan software SPSS dan LISREL juga diberikan. Diharapkan, contoh ini dapat membantu pembaca dalam menstruktur penelitian dengan aplikasi statistika menggunakan software SPSS dan/atau LISREL.

TENTANG PENULIS

Haryadi Sarjono, lahir di Magelang, Jawa Tengah pada tahun 1960. Beliau adalah lulusan Magister Manajemen Universitas Bina Nusantara, Jakarta dan Magister Ilmu Ekonomi Universitas Trisakti, Jakarta. Kini, Beliau bekerja sebagai Dosen Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis di Universitas Bina Nusantara. Profesi ini Beliau geluti sejak tahun 1995.

Winda Julianita, S.E., lahir pada tanggal 9 Juli 1989 di Ajibarang, Banyumas, Jateng. Pendidikan diawali dari TK Aisyiyah 1 Ajibarang–MIM Ajibarang–SMP Negeri 1 Ajibarang–SMA Negeri 1 Purwokerto, kemudian melanjutkan pendidikan di Jurusan Manajemen (Peminatan Entreprenurship), Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bina Nusantara, Jakarta.




Resensi Buku:



Buku Sejenis Lainnya:
Penggunaan Pekerjaan Auditor Internal
oleh IAPI
Rp 14.900
Rp 12.665
  [selengkapnya]
oleh Yuliansyah, Sekar Mayangsari, Dwiyana Nurul Fajar
Rp 62.900
Rp 53.465
Buku Praktikum New Innovation Mart (A Manual Accounting Practice Set) IFRS Based ini diperuntukkan bagi para Mahasiswa Akuntansi dan Bisnis, Untuk ...  [selengkapnya]
oleh Baldric Siregar, Bambang Suripto, Dody Hapsoro, Eko Widodo Lo, Frasto Biyanto
Rp 157.900
Rp 134.215

Akuntansi manajemen adalah proses mengidentifikasi, mengukur, mengakumulasi, menyiapkan, menganalisis, menginterpretasikan, dan ...  [selengkapnya]

oleh Baldric Siregar, Bambang Suripto, Dody Hapsoro, Eko Widodo Lo, Erlina Herowati, Lita Kusumasari, Nurofik
Rp 144.900
Rp 123.165

Demi memenangkan persaingan dalam era globalisasi, perusahaan harus memproduksi barang dan jasa yang berkualitas tinggi tetapi dengan harga ...  [selengkapnya]


Lihat semua buku sejenis »




Advertisement